tapi tergantung dari ukuran pixel pada ponsel masing masing. Walaupun sekarang sering tidak dipedulikan lagi fungsi dan guna ponsel itu sendiri sebagai alat komunikasi. Kamera pada ponsel itu sendiri jarang mengalami kerusakan. Namun kali ini kita sedikit mengulas atau membedah kerusakan pada kamera ponsel Nokia 6230. Tidak banyak penyebab kerusakan pada kamera ponsel Anda, diantaranya connector pada kamera itu sendiri tidak terkoneksi dengan baik pada board kamera. Atau kamera
itu memang benar-benar harus diganti dengan yang baru.
Langkah pertama untuk mengganti kamera pada
ponsel 6230:
Buka bagian casing pada ponsel Nokia 6230

Buka baut dengan menggunakan obeng T - 6

Bagian board pada ponsel Nokia 6230 yang telah terbuka

bersambung
0 komentar:
Posting Komentar